Game - Game yang Tidak Baik dimainkan Untuk Anak Anak
Kebanyakan dari kalangan anak sibuk dengan urusan game. Mereka malah sibuk dengan gamenya tanpa memikirkan sekolahnya. Banyak game Anak Anak yang mengajarkan si Anak dengan tindakan kriminal. Seperti membunuh, Mencuri, atau mungkin dari tindakan pornografi. namun orang tua malah membiarkan anaknya bermain game tanpa melihat dampak negatifnya. berikut 5 Game yang Tidak Baik Digunakan Untuk Anak Anak :
1. Grand Theft Auto ( GTA )
Grand Theft Auto mengajarkan anak tindakan kriminal, seperti membunuh orang, mencuri , perlakuan pornografi, wanita dengan bebas menggunakan pakaian dalam, aksi berciuman, aksi pacaran dan tindakan negatif lainnya. game ini tidak layak dimainkan oleh anak anak dibawah umur. seharusnya orangtua melarang game ini untuk kalangan anak anak.
2. Call Of Duty ( COD )
Dengan settingan perang dingin tahun 1960an, game ini bertema War ( Tempur ) sehingga darah yang membanjiri pakaian adalah pemandangan yang umum dalam game
ini sehingga sangat tidak dianjurkan dimainkan oleh anak-anak dengan perempuan yang menggunakan baju dalam saja. tentu anak akan mengikuti apa yang sudah mereka lihat.
3. Assassin's Creed
4. Mafia II
Terilhami dari film kriminal, Mafia II mengambarkan kehidupan gangster yang sangat kelam: keterlibatan mereka dengan obat-obatan serta alkohol ditambah dengan perlakuan buruk mereka terhadap wanita.
5. Kane and Lynch 2: Dog Days
Mengetengahkan 2 pemain yang tanpa moral, game ini lekat dengan
kekerasan sehingga menjadikan 2 karakternya cukup melegenda. Lynch ialah
sosok psikopat sedang Kane ialah kriminal kelas kakap yang suka
melanggar hukum. Kekekrasan mereka lakukan terhdap warga sipi hingga
petugas polisi. Grafik yang memukau di sini hanya untuk menonjolkan
intensitas pertumpahan darah yang terjadi.
Dikutip dari : IslamPos.com
Game - Game yang Tidak Baik dimainkan Untuk Anak Anak
Reviewed by Unknown
on
17.29
Rating:
Tidak ada komentar: